detikJatimKamis, 03 Okt 2024 15:32 WIB Selain Mitos Pengantin Cerai, Gunung Pegat Ponorogo Juga Dikenal Angker Mitos gunung pegat di Ponorogo menyebut pengantin baru bisa cerai bila melintasinya. Namun sejarawan ini melihatnya secara berbeda. Seperti apa?