
Puslabfor Polri Selidiki Kebakaran Markas GMNI Cianjur
Polisi menyelidiki kejadian kebakaran di markas GMNI Cianjur. Puslabfor Mabes Polri turun tangan.
Polisi menyelidiki kejadian kebakaran di markas GMNI Cianjur. Puslabfor Mabes Polri turun tangan.
"Saya tidak mau berspekulasi soal kaitan apa-apanya, hanya dapat informasi itu saja," kata Ketua GMNI Jabar Wahyu Khanoris.