
Kylie Jenner Pakai Gaun dari Ratusan Ribu Payet, Bergambar Foto Wajah Sendiri
Kylie Jenner kembali mencuri perhatian dengan caranya berbusana. Dia tampil mencolok dalam gaun Balmain bergambar wajahnya sendiri.
Kylie Jenner kembali mencuri perhatian dengan caranya berbusana. Dia tampil mencolok dalam gaun Balmain bergambar wajahnya sendiri.
Terinspirasi oleh kemegahan Milky Way atau Galaksi Bima Sakti, desainer Hian Tjen mempersembahkan koleksi couture 2017-2018 bertajuk 'Magellani'.