detikInetSenin, 09 Agu 2021 10:15 WIB Super Mario Bros Ukir Rekor Game Termahal Dunia, Laku Rp 28 Miliar! Super Mario Bros. kembali memecahkan rekor game termahal di dunia. Game tersebut belum lama ini terjual dengan harga Rp 28 miliar!