detikNewsSenin, 24 Jul 2017 16:03 WIB
Hanyut ke Laut, 2 Ekor Gajah Diselamatkan Militer Sri Lanka
Entah apa yang terjadi, dua ekor gajah di Sri Lanka ini hanyut ke lautan. Beruntung, keduanya berhasil diselamatkan oleh kapal patroli Angkatan Laut Sri Lanka.










































