
Alasan Fourtwnty Akhirnya Gelar Konser Tur Album di Tahun Ke-14
Setelah 14 tahun berkarya, akhirnya Fourtwnty akan menyelenggarakan tur album bertajuk 'Nalar'.
Setelah 14 tahun berkarya, akhirnya Fourtwnty akan menyelenggarakan tur album bertajuk 'Nalar'.
Indonesia menjadi destinasi selanjutnya bagi Fourtwnty untuk menggelar tur album Nalar. Kamu sudah siap? Lihat jadwalnya di sini!