
Fleets Resmi Musnah dari Twitter
'Fleets' resmi musnah mulai 3 Agustus 2021 karena jarang digunakan pengguna Twitter. Jika membuka Twitter, kini tak terlihat lagi fitur mirip Insta Story itu.
'Fleets' resmi musnah mulai 3 Agustus 2021 karena jarang digunakan pengguna Twitter. Jika membuka Twitter, kini tak terlihat lagi fitur mirip Insta Story itu.
Fitur Fleets hanya mampu bertahan 8 bulan karena sepi dari peminat Twitter. Berkaca dari kegagalan Fleets, Twitter akan melakukan inovasi baru.
Twitter akan matikan fitur Fleets mulai 3 Agustus 2021. Sejak diluncurkan 8 bulan lalu, Twitter mengaku fitur Fleets ini jarang dipakai pengguna.
Beberapa netizen mengaku tak menyukai fitur Fleet di Twitter. Mereka merasa lebih membutuhkan fitur-fitur ini ketimbang Fleet. Apa saja?