
Sandiaga Minta Kualitas Festival Danau Sentani Ditingkatkan Agar Masuk KEN
Menparekraf Sandiaga Uno meminta agar kualitas Festival Danau Sentani semakin ditingkatkan. Sandiaga berharap kegiatan pariwisata tahunan itu bisa masuk KEN.
Menparekraf Sandiaga Uno meminta agar kualitas Festival Danau Sentani semakin ditingkatkan. Sandiaga berharap kegiatan pariwisata tahunan itu bisa masuk KEN.
Festival Danau Sentani yang rencananya akan digelar pada 19 - 23 Juni 2021 di Khalkote, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura, diundur menjadi Oktober 2021.
Festival Danau Sentani akan berlangsung pada 19 - 23 Juni 2021 mendatang. Festival ini akan berlokasi di Khalkote, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura.
KLHK menyiapkan berbagai skema untuk mencegah Danau Sentani dari pencemaran seiring semakin padatnya pemukiman di sekitar perairan.