
Inilah Evits! Motor Listrik Baru Buatan ITS dengan Bodi Lebih Ramping
ITS meluncurkan produk hasil inovasi sepeda motor listrik terbarunya. Namanya Evits, motor listrik dengan bodi yang lebih ramping mampu menempuh jarak 60 km.
ITS meluncurkan produk hasil inovasi sepeda motor listrik terbarunya. Namanya Evits, motor listrik dengan bodi yang lebih ramping mampu menempuh jarak 60 km.
ITS kembali meluncurkan inovasi teknologi ramah lingkungan yakni EVITS, motor listrik terbarunya.