
Toko Kopi Nikmat Legendaris hingga Oseng Mercon 'Cici' Cantik
Toko Kopi Nikmat menjadi kedai tertua di tanah Borneo. Ada juga etiket makan prasmanan saat di kondangan hingga kenikmatan oseng mercon 'cici' cantik di Blok M.
Toko Kopi Nikmat menjadi kedai tertua di tanah Borneo. Ada juga etiket makan prasmanan saat di kondangan hingga kenikmatan oseng mercon 'cici' cantik di Blok M.
Akhir pekan banyak orang datang ke acara kondangan alias resepsi pernikahan. Dalam menikmati jamuan makan prasmanan, ada etiketnya agar terlihat sopan.