detikOtoRabu, 27 Okt 2021 12:51 WIB Nggak Dibuang! Baterai Bekas Mobil Listrik Bisa Jadi 'Power Bank' Raksasa Hyundai melakukan pameran mobil listrik, salah satunya memamerkan proyek pemanfaatan limbah baterai mobil listrik menjadi energy storage system (ESS).