detikNewsJumat, 14 Jan 2022 13:49 WIB Ma'ruf Amin Minta Pembangunan Hunian Sementara Korban Erupsi Semeru Dipercepat Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengunjungi lokasi hunian sementara korban erupsi Semeru. Ma'ruf meminta proses pembangunan hunian sementara dipercepat.