
Ekspor Gas Bumi dari Sumatera ke Singapura Dipangkas 25 MMSCFD Mulai Juni
SKK Migas rencanakan pengalihan ekspor gas pipa dari Sumatera ke Singapura pada Juni 2025, dengan penyesuaian dari produksi Natuna untuk memenuhi kebutuhan.
SKK Migas rencanakan pengalihan ekspor gas pipa dari Sumatera ke Singapura pada Juni 2025, dengan penyesuaian dari produksi Natuna untuk memenuhi kebutuhan.
"Untuk bulan Juni kita kurangi gas yang dari Sumatera yang ke Singapura. Untuk Singapura kurang, kita maksimalkan gas yang dari Natuna," kata Djoko.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia memberi sinyal bakal menyetop ekspor gas alam cair atau liquefied natural gas (LNG).
Ukraina menghentikan ekspor gas Rusia ke Uni Eropa mulai 1 Januari 2025. Dampak langsung pada Indonesia minim, namun Eropa menghadapi tantangan musim dingin.
Indonesia hingga kini masih melanjutkan ekspor gas ke Singapura. Ekspor itu salah satunya dilakukan oleh PetroChina International Jabung Ltd.
Menteri ESDM Arifin Tasrif menyatakan pemerintah tidak memiliki rencana untuk melakukan penyetopan ekspor gas dalam waktu dekat.
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan pemerintah tidak akan memberikan persetujuan perpanjangan kontrak ekspor gas baru.
"Mengenai larangan ekspor, saya kira tadi sudah saya sampaikan, bahwa memang kebijakan pemerintah ya adalah memanfaatkan untuk domestik," kata Kurnia.
Langkah cepat pemerintah untuk memperpanjang ekspor gas alam ke Singapura mendapat sorotan banyak pihak.
Jumlah ekspor gas alam Rusia berkurang lebih dari seperempat sejak bulan Januari.