detikNewsJumat, 28 Agu 2020 08:50 WIB Di Tengah Zona Merah Sidoarjo, Dusun Ini Masih Steril dari COVID-19 Status Sidoarjo masih zona merah. Bahkan pasien baru COVID-19 terus bertambah per hari. Namun ada satu dusun di Sidoarjo yang bebas COVID-19.