
KPK Akui Panggil Saksi Kasus PTPN XI yang Sudah Meninggal, Kok Bisa?
KPK terus mengusut kasus dugaan korupsi PTPN XI perihal pengadaan lahan HGU perkebunan tebu. KPK mengakui memanggil saksi yang sudah meninggal, kok bisa?
KPK terus mengusut kasus dugaan korupsi PTPN XI perihal pengadaan lahan HGU perkebunan tebu. KPK mengakui memanggil saksi yang sudah meninggal, kok bisa?
KPK telah melimpahkan berkas perkara Direktur PTPN XI 2015-2016 Budi Adi Prabowo (BAP) ke Pengadilan Tipikor Surabaya.
KPK menetapkan eks Direktur PTPN XI, Budi Adi Prabowo, jadi tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan dan pemasangan six roll mill atau mesin penggilingan tebu.
KPK menjadwalkan pemanggilan terhadap mantan GM Pabrik Gula Djatiroto terkait kasus pengadaan mesin penggilingan tebu PTPN XI.
KPK tengah mengusut kasus dugaan korupsi pengadaan six roll mill di pabrik gula Djatiroto PT Perkebunan Nusantara XI. Penyidik pun memeriksa sejumlah saksi.