
Silaturahmi dengan Ulama, Anies Singgung Alexis hingga Diamond
Gubernur DKI Anies Baswedan menghadiri acara silaturahmi ulama/tokoh agama, dan Umaro Jakarta. Anies bicara soal Hotel Alexis dan Diskotek Diomond. Apa katanya?
Gubernur DKI Anies Baswedan menghadiri acara silaturahmi ulama/tokoh agama, dan Umaro Jakarta. Anies bicara soal Hotel Alexis dan Diskotek Diomond. Apa katanya?
Satpol PP DKI kini menunggu kajian dari Dinas Pariwisata (Dispar) terkait penutupan Diskotek Diamond.
Pemprov DKI telah menerima surat dari Polda Metro Jaya terkait dugaan adanya narkoba di Diskotek Diamond, TKP ditangkapnya politikus Golkar Indra J Pilliang.