
Polda Jatim Kirim Tim untuk Identifikasi Korban KMP Tunu Pratama Jaya
Sebanyak 31 personel DVI Polda Jatim dikerahkan ke Banyuwangi. Mereka akan bertugas mengidentifikasi jenazah korban kapal tenggelam KMP Tunu Pratama Jaya.
Sebanyak 31 personel DVI Polda Jatim dikerahkan ke Banyuwangi. Mereka akan bertugas mengidentifikasi jenazah korban kapal tenggelam KMP Tunu Pratama Jaya.
Dua jenazah korban KMP Tunu Pratama Jaya teridentifikasi oleh tim DVI Polda Jatim. Total, 10 jenazah kini telah terkonfirmasi.
Debat sempat terjadi terjadi antara dua keluarga korban meninggal longor Nganjuk. Dua keluarga ini saling mengklaim jenazah yang ditemukan hari ini.