detikFinanceKamis, 17 Mar 2022 17:45 WIB BCA Rombak Direksi dan Ganti Wadirut PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST). Salah satu mata acaranya adalah pergantian direksi.