
Terobsesi Kurus Bikin Bintang K-Pop Diet Ekstrem, Beratnya Kini 46 Kg
Bintang K-Pop Kim Hyun-ah menjalani diet ekstrem untuk terlihat kurus. Berat badan nya kini hanya 46,6 kg.
Bintang K-Pop Kim Hyun-ah menjalani diet ekstrem untuk terlihat kurus. Berat badan nya kini hanya 46,6 kg.
Aktris Song Hye Kyo mengaku melakukan diet ekstrem demi totalitas berperan sebagai orang 'sekarat' di serial 'The Glory'. Ia mengaku hanya makan pisang.
Song Hye Kyo menjalani diet ekstrem dalam perannya di 'The Glory'. Untuk lebih mendalami karakter, aktris 41 tahun ini membiarkan dirinya kelaparan.
Diet ekstrem banyak dilakukan trainee K-Pop demi memenuhi 'standar kecantikan'. Bahkan agensi mewajibkan para artis K-Pop menjalani diet tak realistis.