
Kapal Berusia Lebih dari 1 Abad Ditemukan di Danau Michigan!
Tim ahli maritim menemukan bangkai kapal John Evenson yang tenggelam 130 tahun lalu di Danau Michigan. Kapal itu berperan penting dalam operasi penyelamatan.
Tim ahli maritim menemukan bangkai kapal John Evenson yang tenggelam 130 tahun lalu di Danau Michigan. Kapal itu berperan penting dalam operasi penyelamatan.
Gumpalan es berbentuk lingkaran muncul di sepanjang garis perairan Chicago di Danau Michigan. Fenomena unik itu terjadi ketika suhu udara menyentuh satu digit.
Sebagai perairan, tak cuma Segitiga Bermuda yang menyimpan misteri di dalamnya. Danau Michigan juga tak kalah misterius. Ini kisahnya.
Media Australia memasukkan Danau Toba di Sumatera Utara sebagai danau paling mengagumkan di dunia. Selain iitu ada 9 danau lainnya yang juga tak kalah cantik.
Sebuah kapal karam asal tahun 1880 muncul kembali. Hal ini akibat pasang surut air di Danau Michigan, Amerika Serikat.
Air di danau ini berubah menjadi bola-bola yang besar. Kejadian alam itu diakibatkan oleh suhu dingin yang ekstrem.
Great Lake di negara bagian Michigan, AS mengalami kenaikan permukaan air dan di saat bersamaan permukaan tanah alami penurunan. Simak selengkapnya di sini.