
Akhir Pelarian Otoniel Usuga Bos Gembong Narkoba Asal Kolombia
Bos gembong narkoba, Dairo Antonio Usaga ditangkap. Ini jejak awal hingga dirinya ditangkap dalam sebuah operasi kerja sama dengan Inggris dan AS.
Bos gembong narkoba, Dairo Antonio Usaga ditangkap. Ini jejak awal hingga dirinya ditangkap dalam sebuah operasi kerja sama dengan Inggris dan AS.
Buron bandar narkoba yang paling dicari di Kolombia, Dairo Antonio Usuga, atau yang lebih dikenal dengan Otoniel berhasil ditangkap pada Sabtu (23/5).
Seorang bos narkoba Kolombia berhasil dibekuk. Berikut jejak kriminalnya hingga kini berhasil ditangkap.
Bos sindikat narkotika terbesar di Kolombia, Dairo Antonio Usuga alias Otoniel, berhasil diamankan setelah melarikan diri selama lebih dari satu dekade.