detikTravelMinggu, 21 Feb 2021 18:37 WIB Selow di Curug Sambil Makan Durian, Banjarnegara Punya Tempatnya Jika traveler biasa makan durian di pinggir jalan, Banjarnegara punya tempat berbeda. Lokasinya ada di samping air terjun.