
Kasus Corona di Aceh Tembus 7.037, Terbanyak di Banda Aceh-Aceh Besar
Kasus positif virus Corona (COVID-19) di Provinsi Aceh menembus 7.037 orang. Sebaran kasus terbanyak terdapat di Kota Banda Aceh dan Kabupaten Aceh Besar.
Kasus positif virus Corona (COVID-19) di Provinsi Aceh menembus 7.037 orang. Sebaran kasus terbanyak terdapat di Kota Banda Aceh dan Kabupaten Aceh Besar.
Ada 4.497 kasus baru Corona di Indonesia pada Minggu (11/10/2020). Total konfirmasi positif menjadi 333.449 kasus. Sebaran tertinggi di DKI-Sumatera Barat.