detikSportKamis, 11 Okt 2018 20:47 WIB
Chen Minyi Primadona di Arena Panahan Asian Para Games
Chen Minyi menjadi primadona di arena panahan Asian Para Games 2018. Pepanah 28 tahun itu meraih dua emas dari nomor perorangan W1 putri dan beregu campuran W1.










































