detikFinanceSelasa, 18 Jan 2022 11:01 WIB Miliarder Ini Dikecam Gara-gara Sebut Tak Ada yang Peduli dengan Uighur Investor miliarder Chamath Palihapitiya menuai reaksi keras di media sosial usai pernyataannya baru-baru ini terkait Uighur.