
Trump Mau 'Tendang' Emiten China dari Bursa AS
Bila saham-saham raksasa China ngotot ingin tetap melantai di bursa AS maka mereka harus mau diaudit oleh regulator AS selama tiga tahun berturut-turut.
Bila saham-saham raksasa China ngotot ingin tetap melantai di bursa AS maka mereka harus mau diaudit oleh regulator AS selama tiga tahun berturut-turut.
Investor asing terus melakukan aksi jual. Dari awal tahun hingga saat ini sudah investor asing sudah melakukan aksi jual (net sell) sebesar Rp 40,98 triliun.