
Tinjau Retret Hari Pertama, Herman Deru Makan Bersama Siswa
Gubernur Sumsel meninjau retret hari pertama Laskar Satria Pandu di Bumi Perkemahan Gandus Palembang. Saat meninjau, dia menyempatkan makan bersama siswa.
Gubernur Sumsel meninjau retret hari pertama Laskar Satria Pandu di Bumi Perkemahan Gandus Palembang. Saat meninjau, dia menyempatkan makan bersama siswa.
Sebanyak 100 siswa SMA sederajat menjalani Retret Laskar Pandu Satria yang digagas Gubernu rSumatera Selatan (Sumsel) Herman Deru.