
Lekat dengan Peran Antagonis, Ini Kata Sujiwo Tejo
Sujiwo Tejo kini lebih serin tampil sebagai pemeran antagonis. Apakah dia keberatan dengan imej seperti itu?
Sujiwo Tejo kini lebih serin tampil sebagai pemeran antagonis. Apakah dia keberatan dengan imej seperti itu?
Selama ini Sujiwo Tejo dikenal sebagai seniman dengan banyak talenta. Dari dalang hingga aktor, Sujiwo Tejo juga dikenal sebagai penulis.
Diterbitkan oleh Bentang Pustaka, sajak-sajak yang ditulis Sujiwo Tejo bakal mengajak pembaca untuk merenung sekaligus membuat klepek-klepek.
Penerbit Bentang Pustaka mengumumkan bakal menerbitkan karya terbaru dari penulis Sujiwo Tejo. Karya berikutnya yang bakal rilis berjudul 'Senandung Talijiwo'.