detikTravelSelasa, 09 Agu 2022 08:11 WIB Eropa Kena Gelombang Panas, Bukit Ini Malah Membeku Banyak wilayah Eropa yang tengah dilanda gelombang panas dan menyebabkan suhu harian melonjak. Namun, suhu bukit pasir di Belanda ini malah turun hingga minus.