detikNewsMinggu, 03 Apr 2022 14:04 WIB Keterlaluan! Dua Pria Pandeglang Buang Sampah Satu Gerobak ke Pantai Dua orang pria membuang sampah ke salah satu pantai di Carita, Pandeglang. Tak tanggung-tanggung, kedua pria tersebut membawa sampah hingga satu gerobak.