detikNewsSelasa, 23 Agu 2016 16:25 WIB
            
            Penerjemah Menghilang, Sidang Terdakwa Bom Kuil Bangkok Ditunda
Persidangan 2 terdakwa bom kuil Bangkok ditunda. Penyebabnya, penerjemah yang biasa membantu kedua terdakwa dari etnis Uighur China ini, menghilang.










































