
Video: BLACKPINK Siap Guncang GBK Lagi Lewat Konser Deadline
BLACKPINK WORLD TOUR IN JAKARTA siap digelar. JENNIE cs bakal kembali mengguncang Stadion Utama Gelora Bung Karno selama dua hari pada 1-2 November 2025.
BLACKPINK WORLD TOUR IN JAKARTA siap digelar. JENNIE cs bakal kembali mengguncang Stadion Utama Gelora Bung Karno selama dua hari pada 1-2 November 2025.
BLACKPINK akan menggelar konser tur dunia "Deadline" di Jakarta pada 1-2 November 2025. Siapkan tabungan dan cek presale tiket mulai 10 Juni!
Jemi, pelapak asal Bogor, menceritakan fans asal Taiwan yang ikut mampir ke lapaknya. Tak tanggung, fans tersebut membeli dagangannya dengan jumlah banyak.
Samsung mengadakan fanmeeting bersama BLACKPINK di Jakarta, Indonesia. Jennie Cs terlihat cantik dengan pakaian bertema hitam-putih.
BLACKPINK tampaknya akan kembali mengunjungi Indonesia. Hal ini diketahui dari kode keras yang diunggah Samsung Indonesia lewat laman media sosial resmi mereka.