
Kesaksian Ngeri Teman Pegawai Cuci Steam yang Dibacok Begal di Jakbar
Seorang teman sempat menyaksikan aksi sadis pelaku begal membacok temannya di Meruya Utara, Kembangan, Jakarta Barat.
Seorang teman sempat menyaksikan aksi sadis pelaku begal membacok temannya di Meruya Utara, Kembangan, Jakarta Barat.
Pegawai cuci steam motor di Kembangan, Jakarta Barat, disatroni begal bersenjata tajam. Korban, Jefry Pratama Putra (30), dibacok saat sedang main handphone.