detikBali
Joni Agung dan Perjalanan 16 Tahun Merawat Tubuh-Jiwa Lewat Yoga
Joni Agung, musisi reggae Bali, mengembangkan komunitas yoga di Pantai Sanur. Ia berbagi pengetahuan yoga untuk masyarakat, fokus pada pemula dan orang tua.
Sabtu, 17 Jan 2026 12:05 WIB







































