
Pedas Meledak! Ini 5 Bakso yang Diisi Puluhan Cabai Rawit
Sekarang banyak kuliner bakso pedas yang diisi dengan puluhan cabai rawit. Rasa pedasnya dijamin sukses bikin lidah terbakar.
Sekarang banyak kuliner bakso pedas yang diisi dengan puluhan cabai rawit. Rasa pedasnya dijamin sukses bikin lidah terbakar.
Ruben Onsu menggeluti usaha kuliner baru, Bensu Bakso. Menu andalannya bakso aneka isi dengan kuah super pedas. Berani coba?