detikJatimMinggu, 09 Mar 2025 11:30 WIB Polisi Bagi-bagi Makan Sahur untuk Pekerja di Ponorogo Polsek Ponorogo membagikan makanan sahur kepada pencari nafkah dini hari, seperti tukang sampah dan pedagang sayur, untuk membantu mereka selama Ramadan.