
Warga di Jombang Gotong Jenazah Terjang Banjir yang Seminggu Tak Surut
Warga Desa Bandar Kedungmulyo, Jombang menggotong jenazah dengan menerjang banjir setinggi 1 meter. Banjir di Jombang belum surut hingga sepekan lamanya.
Warga Desa Bandar Kedungmulyo, Jombang menggotong jenazah dengan menerjang banjir setinggi 1 meter. Banjir di Jombang belum surut hingga sepekan lamanya.
Persoalan banjir yang melanda 6 desa di Jombang belum juga tuntas. Sampai hari ini, 6.882 korban banjir masih bertahan di beberapa tempat pengungsian.
Bukannya surut, banjir di Jombang justru meluas ke 6 desa. Banjir akibat jebolnya tanggul Avour Besuk itu memaksa ratusan orang mengungsi ke tempat aman.