detikHotSenin, 05 Jul 2021 08:14 WIB Dunia Hiburan Dirundung Duka Karena COVID-19 Beberapa artis Indonesia harus berpulang karena kalah melawan ganasnya virus SARS-CoV-2. Setidaknya ada 12 selebritis yang meninggal dunia karena COVID-19.