
Sandi: Belum Ada Eks Karyawan Alexis Gabung OK OCE
Mantan karyawan Alexis pernah ditawari untuk bergabung dengan OK OCE. Namun, Sandiaga Uno menyebut belum ada satu pun eks pegawai Alexis yang mendaftar.
Mantan karyawan Alexis pernah ditawari untuk bergabung dengan OK OCE. Namun, Sandiaga Uno menyebut belum ada satu pun eks pegawai Alexis yang mendaftar.
Wagub DKI Jakarta Sandiaga Uno mengapresiasi penutupan Alexis berjalan dengan baik.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan baru saja menutup tempat hiburan malam Alexis. Penutupan ini, menurut Anies, sebagai pengingat pengusaha tempat hiburan.
Pascapenyegelan, pagar besi terpasang di depan lobi Hotel Alexis. Namun, beberapa sekuriti masih tetap berjaga di dalamnya.
"Saya sampaikan, pastikan penertiban berjalan dengan damai, baik, jadi hindari konflik. Insyaallah nggak ada konflik," kata Anies Baswedan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan siap menghadapi kemungkinan digugat oleh pihak Hotel Alexis. Apa kata Anies?
Alexis ditutup total karena terbukti melanggar aturan karena praktik prostitusi dan perdagangan manusia. Pro dan kontra 'mewarnai' penutupan ini.