detikJabarKamis, 07 Nov 2024 15:30 WIB Lion City Vs Persib: Operasi Merusak Tren Sang Pemuncak Lion City Sailors akan menjamu Persib Bandung di ACL 2. Dengan ambisi lolos grup, mereka berharap dukungan suporter di Jalan Besar Sport Center.