detikSulselKamis, 03 Okt 2024 22:30 WIB Rangkaian Acara Puncak Peringatan HUT ke-79 TNI 2024 di Monas Puncak HUT ke-79 TNI akan dirayakan di Silang Monas, Jakarta pada 5 Oktober 2024. Simak di sini rangkaian acara pada puncak perayaan HUT ke-79 TNI 2024!