detikHotJumat, 08 Apr 2016 17:51 WIB
Neel Sethi Alami Kesulitan Saat Beradegan dengan Bison
Mengandalkan efek CGI sepanjang film tak lantas membuat pekerjaan Neel Sethi sebagai Mowgli dimudahkan. Ia mengaku mengalami kesulitan di sejumlah adegan.










































