
Publisher Grand Theft Auto Panen Uang Rp 48,3 Triliun
Take Two Interactive merilis laporan keuangan untuk periode fiskal yang berakhir Maret 2021. Mereka berhasil meraup pendapatan hingga 48,3 triliun rupiah.
Take Two Interactive merilis laporan keuangan untuk periode fiskal yang berakhir Maret 2021. Mereka berhasil meraup pendapatan hingga 48,3 triliun rupiah.
Epic Games memberikan akses download secara gratis game NBA 2K21. Game ini bisa didapatkan secara cuma-cuma hingga tanggal 27 Mei 2021 lewat Epic Game Store.
Seperti apa tampilan visual game di konsol generasi baru, PlayStation 5 (PS5) dan Xbox Series X, sekilas dapat disaksikan dalam trailer NBA 2K21.
Visual Concepts kembali merilis game olahraga basket seri 2K, tentunya tahun ini saatnya NBA 2K21 yang muncul.
Penghormatan untuk Kobe Bryant terus mengalir. Kali ini giliran produsen video game, EA Sports, yang menjadikan Kobe sebagai sampul gim NBA 2K21.