detikNewsSenin, 26 Des 2022 04:41 WIB Pesan Menantang Zelensky untuk Rusia di Hari Natal Di momen Natal, Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky, sampaikan cara rakyatnya bersuka cita rayakan Natal meski serangan Rusia belum usai.