
Meriahnya Festival Nagaland di India, Dikunjungi 173 Ribu Orang
Festival Burung Rangkong Nagaland di India tahun ini berlangsung sangat meriah. Tak kurang 173 ribu pengunjung asyik melihat festival ini.
Festival Burung Rangkong Nagaland di India tahun ini berlangsung sangat meriah. Tak kurang 173 ribu pengunjung asyik melihat festival ini.
Di perbatasan India-Myanmar hiduplah Suku Konyak. Ratusan tahun lalu, mereka adalah para pemburu kepala!