detikTravelJumat, 19 Jul 2024 18:07 WIB
Taman Benyamin Sueb Bekas Markas Kodim untuk Mengenang Legenda Betawi
Sebagai apresiasi terhadap pengaruh besar Benyamin Sueb, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyulap bekas Kodim 0505 Jatinegara menjadi Taman Benyamin Sueb.










































