detikHotKamis, 27 Okt 2022 12:35 WIB Mr. Harrigan's Phone Trending, Intip Fakta Film Netflix Adaptasi Novel Stephen King Ini! Oktober ini Netflix merilis film terbarunya berjudul Mr. Harrigan's Phone. Hingga saat ini, film tersebut masih jadi salah satu yang paling banyak disaksikan.