
Melihat Lagi Pertarungan Epik Marquez Vs Quartararo di MotoGP Thailand
MotoGP Thailand akhirnya kembali. Terakhir kali MotoGP Thailand terlaksana 2019, di mana saat itu menyajikan pertarungan epik antara Marquez dan Quartararo.
MotoGP Thailand akhirnya kembali. Terakhir kali MotoGP Thailand terlaksana 2019, di mana saat itu menyajikan pertarungan epik antara Marquez dan Quartararo.
Aleix Espargaro menilai, persaingan Klasemen MotoGP 2022 terus ketat. MotoGP Thailand 2022 balapan selanjutnya, siapapun berpeluang untuk berada di puncak!
Marc Marquez punya kenangan manis selama balapan di Sirkuit Buriram. Kini, The Baby Alien menatap MotoGP Thailand 2022 dengan situasi sulit.
Fabio Quartararo gagal menembus podium di MotoGP Jepang 2022. El Diablo tak ingin mengulangi kegagalan serupa di MotoGP Thailand akhir pekan ini.
Marc Marquez mengungkap sulitnya membalap dengan kondisi masih cedera dan motor seperti sekarang. Menyalip saja sulit dilakukan.
Rider Honda, Marc Marquez, menegaskan tak mau mematok target muluk-muluk di MotoGP Thailand. Baby Alien tak berpikir bisa bersaing di baris terdepan.
Takaaki Nakagami, rider LCR Honda absen pada gelaran MotoGP Thailand 2022. Cedera jari yang didapat itu saat bersenggolan dengan Marquez di MotoGP Aragon.
Danilo Petrucci meninggalkan MotoGP akhir tahun lalu. Sempat menjajal reli dakar dan superbike, rider Italia itu kini kembali ke MotoGP.
Danilo Petrucci akan kembali ke MotoGP. Rider Italia itu dilaporkan telah setuju menggantikan Joan Mir untuk balapan di MotoGP Thailand 2022, akhir pekan ini.
MotoGP 2022 langsung lanjut pada akhir pekan ini. Berikut ini jadwal MotoGP Thailand yang akan start Minggu sore.