
Enggan Luncurkan Smartwatch Anyar, Ini Alasan Motorola
Setelah menyebut tak akan merilis smartwatch anyar pada 2016, kini Motorola mengungkap kalau takkan meluncurkan jam tangan pintar saat Android Wear 2.0 dirilis.
Setelah menyebut tak akan merilis smartwatch anyar pada 2016, kini Motorola mengungkap kalau takkan meluncurkan jam tangan pintar saat Android Wear 2.0 dirilis.
Motorola memastikan kalau mereka tak akan memberikan pembaruan Android Wear 2.0 untuk Moto 360 generasi pertama.
Untuk merakit ponsel Motorola dibutuhkan teknologi yang mumpuni dan butuh biaya tinggi. Itu sebabnya, mereka perlu kepastian saat memproduksinya di Indonesia.
Motorola resmi mengumumkan harga jual jam tangan pintar Moto 360 generasi kedua. Perangkat ini tampil dengan empat varian yang elegan dan sporty.
Selain Moto 360, Lenovo juga bakal memasukkan ponsel Moto ke Indonesia. Apakah ponsel Moto juga akan dibuat di pabrik milik rekanan Lenovo di Serang, Banten?
Motorola seakan berhati-hati saat melepas jam tangan pintar Moto 360 ke Indonesia. Perangkat ini dipastikan tak akan ditemui pada etalase toko konvensional.
Motorola akhirnya mulai menjual Moto 360 generasi 2 di Indonesia. Jam tangan pintar itu dijual dengan harga mulai Rp 5 juta.
Jam tangan pintar Motorola -- Moto 360 generasi kedua -- segera dirilis di Indonesia. Perangkat ini hadir dengan desain elegan dan menawarkan fitur menarik.
Setelah sekian lama, perangkat Moto akan kembali lagi secara resmi ke Indonesia. Hal ini ditandai dengan kehadiran smartwatch Moto 360 generasi kedua.