
Jaksa Buru Eks Kadis-Anggota DPRD Muba Sumsel yang Belum Balikin Mobil Dinas
Mereka yang belum mengembalikan mobil-mobil dinas diketahui sebagai mantan kepala dinas-anggota DPRD.
Mereka yang belum mengembalikan mobil-mobil dinas diketahui sebagai mantan kepala dinas-anggota DPRD.
Kebijakan Menteri PAN-RB Asman Abnur memperbolehkan mobil dinas dipakai mudik dianggap melukai hati rakyat.
Ada aturan berbeda bagi aparatur sipil negara (ASN) pada lebaran tahun ini. Mereka diperbolehkan menggunakan kendaraan dinas untuk mudik.
Agar lebih terlihat sebagai mobilnya abdi negara, ada yang mengusulkan bagaimana jika mobil dinas menggunakan stiker Korps Pegawai Republik Indonesia.
Mobil-mobil dinas pejabat pemerintah Indonesia belum memiliki ciri khas khusus. Mobil para pejabat ini biasanya bisa kita kenali lewat pelat nomornya saja.